Alberto Gilardino Bikin Keputusan Pasca Liburan

Alberto Gilardino
Striker Genoa Alberto Gilardino mengaku merasa tersanjung dengan rumor yang menyebutkan kemungkinan dirinya bakal bergabung ke AS Roma.

Sejumlah pemberitaan di Italia mengklaim Roma memburu Gilardino untuk diboyong ke ibukota pada bursa transfer musim panas ini.

Pemain berusia 31 tahun itu akan ditukar dengan Marco Borriello. Namun Gilardino menyatakan belum memikirkan masalah tersebut, karena ingin
relaksasi usai memperkuat Italia di Piala Konfederasi.

“Roma? Setiap kali nama Anda dikaitkan dengan klub besar, itu sungguh menyenangkan,” ujar Gilardino kepada Sky Sport.

“Tapi sekarang saya ingin menjalani liburan, dan kita lihat apa yang akan terjadi.”

0 Response to "Alberto Gilardino Bikin Keputusan Pasca Liburan"

Posting Komentar

Most Popular

BOLA JERMAN

BOLA SPANYOL

BOLA INGGRIS

BOLA DUNIA (KOMPETISI FIFA)

Featured Video

Total Pageviews